Ayam Saus Cola (Simple).
Anda dapat memasak Ayam Saus Cola (Simple) menggunakan 13 bahan dan 9 langkah. Seperti ini cara memasaknya.
Bahan-bahan yang digunakan untuk membuat Ayam Saus Cola (Simple)
- Anda membutuhkan 1/2 kg Ayam Potong.
- Anda membutuhkan 300 ml Coca Cola.
- Anda membutuhkan 2 Bawang Bombay (Iris).
- Anda memerlukan 3 Bawang Putih (Geprek).
- Sediakan 5 Cabe Rawit (Iris).
- Anda memerlukan 1 Serai (Geprek).
- Siapkan 1 Ruas Jahe (Geprek).
- Anda memerlukan 3 sdm perasan Lemon.
- Siapkan secukupnya Mentega.
- Siapkan secukupnya Merica.
- Siapkan secukupnya Garam.
- Anda membutuhkan Saus extra pedas.
- Sediakan Saus tomat.
Cara membuat Ayam Saus Cola (Simple)
- Cuci ayam potong, marinasi dengan bumbu yg terdiri dari garam, merica, perasan lemon 1sdm, air cola 1 gelas sedang. Tunggu semalaman(biar lebih meresap).
- Goreng dgn api kecil semua ayam yg sudah di marinasi. tunggu sampai berwarna kecoklatan, angkat dan tiriskan..
- Buat bumbu 'Saus Cola'. Iris bawang bombay, cabe rawit, geprek bawang putih, serai dan jahe..
- Panaskan wajan dengan api kecil, masukan mentega 2sdm, lalu masukan bawang bombay, bawang putih, serai dan jahe. lalu tunggu sampai wangi..
- Setelah wangi, masukan potongan Ayam yg telah di sisihkan..
- Masukan sisa air Coca Cola, aduk sampai merata..
- Tambahkan cabe rawit yang telah di iris, garam, merica, saus extra pedas, dan saus tomat, aduk sampai semua tercampur..
- Tambahkan 2 sdm air perasan lemon, aduk dengan api kecil..
- Ayam Saus Cola siap di hidangkan. Sangat Simple bukan?😊.